Sewa Mobil VIP dan Mewah

Jenis  

Kenali Beragam Jenis Interior Mobil Mewah yang Bisa Membuat Mobil Lebih Sempurna

Interior mobil mewah

Salah satu impian dari semua orang adalah dengan memiliki mobil mewah dengan segala kecanggihannya bukan. Terlebih lagi, akan jauh lebih sempurna jika mobil yang kita miliki tidak hanya tampak mewah di bagian eksterior saja, namun juga bagian dari interior mobil mewah yang mana mampu memberikan kenyamanan ketika sedang berkendara didalamnya.

Pastinya banyak dari kalian yang saat ini mempertimbangkan mengenai tambahan untuk kenyamanan didalam mobil mewah bukan. Nah, hal inilah yang menyebabkan banyaknya perusahaan besar tengah berlomba-lomba untuk memberikan kenyamanan kepada pengendara melalui interior tambahan yang bisa digabungkan pada jenis-jenis dari mobil mewah itu sendiri.

Jadi tidak salah jika banyak sekali orang yang ingin melakukan modifikasi interior mobil mewah, terutama dari kalangan para remaja hingga orang dewasa yang mana tidak ingin ketinggalan juga. Untuk bisa mendapatkan kepuasan melalui modifikasi ini, syarat utama yang dibutuhkan adalah dengan memperbanyak inspirasi dari berbagai referensi atau sumbernya.

Tentunya nya dengan bahasan mengenai interior mobil ini, sebab dengan kalian memperbanyak wawasan serta inspirasi langsung dari berbagai sumber yang ada. Kalian akan mendapatkan kepuasan yang berlipat ganda. Selain karena desain mobil yang jauh lebih sempurna, juga kenyamanan yang didapatkan akan terasa lebih istimewa bukan.

Bayangkan jika kalian memiliki mobil dengan eksterior dan interior mobil mewah yang sesuai dengan harapan. Pastinya kalian akan sangat menikmati setiap momen selama perjalanan berlangsung bukan. Bahakn ketika pemberhentian dan kalian membutuhkan akses untuk mengistirahatkan diri, tentunya dengan adanya tambahan ini akan membuat semuanya aman.

Beberapa Jenis Interior Mobil Mewah yang Bisa Dijadikan Bahan Modifikasi

Nah, untuk bisa menunjang harapan serta keinginan kalian, maka langkah yang harus kalian lakukan adalah dengan menyimak ulasan di bawah ini mengenai daftar-daftar mobil mewah dengan harga yang mahal, pastinya memiliki keindahan eksterior dan interior yang layak untuk kalian terapkan sebagai pola modifikasi dari mobil mewah yang sudah kalian miliki.

Interior mobil mewah

1. Mercedes-Maybach S-class

Jenis mobil yang memiliki interior mobil mewah pertama adalah Mercedes-Maybach S-class yang mana pada mobil mewah ini memiliki kesempurnaan yang nyata. Karena di sinilah kalian akan menemukan mobil dengan segala kemewahan didalamnya. Apalagi, kemewahan yang paling mencolok hadir dari segi kursi untuk para penumpangnya.

Baca juga ulasan kami tentang Intip Mewahnya Interior Mercedes-Maybach S-Class

Sebab kursinya ini dibuat senyaman mungkin dengan sandaran yang sangat nyaman dan bisa diatur sesuai dengan keinginan. Selain itu, pada bagian kursi penumpang ini juga memiliki tempat untuk ruang kaki yang jauh yang luas. Bahkan kursinya saja dibekali dengan panjang berdimensi 5,5 meter yang mana dibentuk secara eksklusif independen.

Sedangkan untuk sandarannya saja bisa direbahkan hingga mencapai sudut 43,5 derajat. Dengan adanya kelebihan Interior mobil mewah dari segi sandaran kursi saja sudah pasti bisa membuat penumpangnya merasa snagat nyaman ketika merebahkan diri. Bahkan hal menariknya, kursi penumpang ini juga dilengkapi dengan alat pijat elektrik lho.

Tidak cukup sampai di situ saja, sebab selain dibekali alat pijat elektrik, pada sandaran ini juga disediakan pemanas kursi, hingga footrest yang mana tersedia pada bagian bawah, tepatnya di kursi depan saja. Bahamkan footrest ini bisa diatur dalam mode otomatis dimana ketika kalain membutuhkannya maka kalian hanya perlu menekan beberapa tombol untuk menjalankan.

Cukup mengenai sandaran kuris penumpang dari interior mobil mewah Mercedes-Maybach S-class ini, kini kalian juga harus mengetahui jika dalam mobil ini juga terdapat space untuk menaruh gelas wine, tepatnya berada pada sandaran tangan. Bahkan juga sudah disediakan space penyimpanan makanan atau bisa dibilang dengan tempat pendinginnya.

2. Land Rover Range Rover SVAautobiography

Nah, Mobil selanjutnya yang juga memiliki interior mobil mewah adalah Land Rover Range SVAautobiography yang mana pada tipe mobil ini termasuk dalam SUV namun dengan versi termewah hasil dari Jaguar Land Rover. Sudah bisa membayangkan bukan seperti apa kemewahan yang terdapat dalam mobil termewah yang satu ini.

Bahkan kemewahan yang dihadirkan SUV inu terasa hingga pada bagian ointu belakang juga pada bagian bagasi. Bagaimana tidak, bagian-bagian ini bisa ditutup dan dibuka secara otomatis. Bahkan pada bagian jok penumpang yang mana memiliki kemegahan interior yang luar biasa, ini semakin mempertegas kemewahan yang dimilikinya.

Interior mobil mewah

Selain itu, interior mobil mewah ini juga terdapat dari segi joknya yang ternyata terbuat dari kulit semi analine yang mana dilengkapi dengan alat pemanas atau dikenal dengan heater. Alatnini mirip seperti pemanas yang terdapat pada kursi pesawat dalam kelas bisnis atau kelas utama. Ruang kakinya bahkan sangat luas hingga mencapai 12 meter lengkap sandarannya.

Tidak sampai di situ saja, bahkan mobil Land Rover Range Rover SVAautobiography ini juga dilengkapi dengan adanya fitur arloji Zenit yang mana sudah terintegrasi dari konsol tengah, ada juga kompartemen berpendingin yang lengkap dengan folding table. Ini tentu bisa membuat kalian memiliki space untuk menaruh makanan atau bahkan mengerjakan pekerjaan ya.

Baca juga ulasan kami tentang Mewahnya Land Rover Range Rover SVAutobiography Seperti Pesawat Kelas Bisnis

3. Bentley Flying Spur Mulliner

Daftar mobil yang memiliki interior mobil mewah selanjutnya adalah mobil Bentley Flying Spur Mulluner yang mana mobil ini termasuk jenis mobil sedan namun dengan kemewahan yang sempurna. Bagaimana tidak, Bentley sendiri memiliki desain khusus yang dibuat dleh Mulluner, seorang Turner tenama yang berhasil menciptakan segala kemewahannya.

Bahkan kemewahan ini bisa kalian lihat dari bagian eksteriornya, dengan ini kalian jadi bisa memiliki inspirasi yang sangat menguntungkan melalui desain baik itu eksterior maupun interior yang dimiliki mobil sedan mewah yang satu ini. Mobil ini juga menggabungkan tiga warna sekaligus, ada warna imperial blue, camel, dan juga warna pipa mikro putih.

Bahkan ada juga mobil Bentley Flying Spur Mulliner yang memiliki interior mobil mewah dengan dedain campuran dari nuansa beluga serta sirius yang mana juga ada Hotspur yang semakin menambah aksen Brunel dan agak perak. Tidak hanya itu, pada bagian joknya juga tersedia pola unik quitling diamond indiamond yang memiliki tiga dimensi pada panel pintunya.

Kalian juga akan dibuat terkesima dengan konsol bagian tengah dan juga pada bagian belakang dari mobil mewah yang saat ini. Bagaimana tidak, pada bagian konsol ini pun memiliki sentuhan teknis yang mana dilapisi dnegan sebuah berlian mewah. Tidak hanya itu, tepat pada bagian dashboard mobil juga dilengkapi dengan adanya jam Mulliner yang menghiasi.

Kami juga mengulas tentang Bentley Flying Spur Mulliner Kenyamanan Bintang Lima dalam Mobil

4. Lexani Mercedes-Benz Sprinter

 Mobil yang juga memiliki interior mobil mewah satu ini hadir dari Lexani Mercedes-Benz Sprinter, mobil mewah ini bukanlah sekedar mobil Van biasa lho. Kalian pasti bakal terpukau ketika melihatnya, bagaimana tidak. Mobil ini hadir seperti sebuah rumah yang sedang berjalan. Meskipun tampak dari luar terkesan biasa saja, namun jangan salah.

Interior mobil mewah

Faktanya, mobil mewah yang satu ini dibuat dengan segala arsitektur bernilai jual tinggi dan bisa membuat siapapun yang melihatnya tercengang ketika masuk kedalamnya. Karena memang mobil Van ini dibuat layaknya kabin yang mana memiliki jet pribadi di kelas satu. Nah, begitu kalian membuka kuncinya maka kalian akan melihat adanya 4 kursi penumpang dengan kabin.

Semua jenis kursi dari interior mobil mewah ini dibuat dengan bahan dari kulit krim yang pastinya memiliki kualitas tinggi dan harganya yang sangat mahal. Tidak hanya itu, Lexani Mercedes-Benz Sprinter ini juga dilengkapi dengan toilet yang memiliki keramik mewah dnegan lantai berbahan dasar marmer, dan juga tempat untuk cuci tangan.

Bahkan kalian juga akan menjumpai adanya tempat berupa almari pakaian yang mana terbuat dari bahan berupa emas. Tidak cukup sampai di situ, nyatanya mobil ini juga masih memiliki banyak sekali keunggulan, seperti fitur yang sangat canggih mulai dari akses internet dengan jaringan 4G, perangkat super canggih, dan juga televisi sebesar 24 inchi.

Baca juga ulasan kami tentang Lexani Mercedes-Benz Sprinter si Rumah Mewah Berjalan

5. BMW Alpina B7

Daftar mobil demgan interior mobil mewah terakhir hadir dari BMW Alpina B7 yang mana psda mobil yang satu ini kalian akan menemukan berbagai macam kecanggihan teknologi kelas atas. Apalagi, mobil sedan mewah yang satu ini termasuk dalam golongan kelas atas karena berhasil membuat fasilitas kemewahan yang mengutamakan kenyamanan para penumpangnya.

Bicara mengenai laju atau kecepatan dari mobil mewah ini jangan ditanya lagi, sebab sudah pasti mobil yang satu ini memiliki kecepatan yang lebih tinggi. Ketika kalian melihat dalamnya, kalian akan disuguhkan dengan jok yang mana dilapisi dengan kulit Nappa. Kulit yang dipakai untuk jok ini bahkan dijahit dengan tangan secara langsung oleh pekerjanya.

Tidak hanya unggul dari segi desain di  interior mobil mewah ini, nyatanya BMW Alpina B7 ini juga dilengkapi dengan alat pemanas dan juga alat pijat elektrik yang bisa membuat penumpangnya merasa sangat nyaman. Sedangkan pada bagian roda kemudi ini menggunakan bahan  yang jauh lebih mahal, yaitu bahan Lavalina yang mana dilengkapi sisipan keramik.

Bahkan mobil BMV Alpina B7 ini juga termasuk salah satu mobil yang paling mewah dan paling mahal di mana setiap bahannya terkandung bahan lapisan emas yang mana semakin menambah kesan mewah dan mahal. Kalian pasti akan tercengang ketika masuk dan menikmati nuansa keindahan dan kenyamanan yang bercampur menjadi satu didalamnya ini.

Kami mengulas tentang BMW Alpina B7 si Mungil yang Lincah, Bertenaga, dan Mewah

Nah, Berikut Ini Tips Tepat Memilih Interior Mobil Mewah yang Tepat Seperti Pada Mobil di atas

Setelah kalian memahami beberapa ulasan mengenai berbagai jenis mobil yang memiliki interior mobil mewah super lengkap didalamnya, kini saatnya kalian melakukan modifikasi atas mobil mewah yang kalian miliki agar memiliki interior yang sama mewahnya dengan mobil-mobil di atas.

Interior mobil mewah

  • Gantikan Bagian Jok dan Juga Setir Mobil Dengan Kulit Asli

Jika kalian ingin melakukan modifikasi seperti pada beberapa jenis mobil mewah di atas, kalian bisa memulainya dengan mengganti bagian jok dan juga setir mobil menggunakan bahan berupa kulit asli yang juga memiliki nilai yang mahal. Ini akan menunjang peran penting untuk memperindah tampilan Interior dari  mobil mewah kalian.

  • Tambahkan Fitur-fitur Canggih dan Ambienr Light

Agar mobil yang kalian miliki tidak kalah dengan mobil mewah di atas, kalian juga bisa menambahkan beberapa fitur-fitur canggih yang mana hanya  terdapat dalam mobil mewah, tentunya ini bisa kalian modifikasi sendiri dengan menambahkan fitur Ambienr Light ya.

  • Tambahkan Juga Lampu pada Speedometer Agar Tampilan Lebih Hidup

Kalian bahkan bisa menambahkan lampu-lampu yang terkesan mahal pada bagian speedometer, hal ini akan membuat interior mobil mewah kalian terkesan lebih hidup karena kemewahannya.

Nah, demikian beberapa ulasan mengenai daftar interior mobil mewah beserta contohnya yang mana bisa membuat kalian semakin terinspirasi untuk mengubah mobil dengan adanya interior yang mewah dan berkualitas. jika ingin menikmati fasilitas mobil mewah, Hubungi aliefrentcar.com.